Rabu, 05 Desember 2012

Rhoma irama di antara wangsit siliwangi & jaya baya

rhoma irama antra wangsit siliwangi dan jaya baya?


 Negara kesatuan republik indonesia (NKRI) adalah sebuah negara yang terdiri dari berbagai suku,ras,agama dan budaya. berdirinya NKRI tak lepas dari perjuangan para pahlawan- pahlawan bangsa dan para leluhur kita yang juga tak lepas dari berbagai multi etnik, yang mana, kala itu mereka memperjuangkan kemerdekaan indonesia dari pendudukan bangsa penjajah asing selama lebih kurang dari 350 tahun lamanya. tak terbayangkan bagaimana para leluhur kita berjuang keras dengan berbagai pengorbanan, harta dan darah bahkan sampai jiwa mereka pertaruhkan untuk yang namanya kemerdekaan itu. dan itu semua tak lepas dari jasa para pahlwan kita yang tersebar dari seluruh penjuru tanah air tercinta ini.
sebelum terbentuknya NKRI ,nusantara merupakan kumpulan kerajaan-kerajaan dari berbagai daerah dan suku suku.ada banyak kerajaan kerajaan yang terkenal di nusantara yang sampai saat ini masih dikenang bahkan di agung agungkan oleh masing masing sukunya. keharuman kerajaan kerajaan tersebut tak lepas dari figur kepemimpinan sang raja itu sendiri, diantaranya seperti kerajaan: maja pahit (jawa), galuh pajajaran (pasundan), sriwijaya ( palembang), pagar ruyung (padang) samudra pasai, dan yang lainnya. namun yang akan kita bicarakan adalah tentang raja raja tanah jawa yang yang bukan hanya terkenal dengan kepemimpinannya tapi juga terkenal dengan ramalan ramalan tentang masa depan nusantara.
sebut saja seperti prabu jaya baya, ronggo warsito dan prabu siliwangi yang ramalan ramalannya menjadi sebuah penomenal hingga saat ini,mereka raja raja yang meramalkan  masa depan nusantara yang akan banyak mengalami kejadian kejadian intrik dan politik suka dan duka dalam sejarah peradaban masa yang akan datang.

1 raja jaya baya dengan kitab musasarnya meramalkan tentang masa depan nusantara diantaranya tentang akan munculnya seorang ksatria/satria piningit yang akan membawa perubahan kearah yang lebih baik dalam memimpin nusantara/NKRI ini.
prabu jaya baya menyebutkan masa kemunculan kesatria tersebut di tandai dengan berbagai kejadian yang menimpa negri ini, baik kejadian alam yang banayak mengalami berbagai bencana ataupun kejadian dalam pemerintahan yang mengalami pasang surutnya sebuah kemakmuran dan kesejahtraan. sebut saja seperti akan kedatangannya bangsa asing yg akan menjajah negri kita dan munculnya pemimpin baru di NKRI  yang berhasil menjadi penguasa di negri ini seperti pak soekarno presiden republik indonesia, bahkan pemimpin pemimpin sesudahnyapun disebutkan oleh prabu jaya baya tersebut seperti era pak harto, pak habibi,gusdur, ibu mega dan bapak susilo bambang yudoyono yang sekarang ini dengan kata kata yg mengandung kiasan khiasan berupa syair syair.
prabu jaya baya juga menyebutkan  para pemimpin negri ini sampai kedatangan satria piningit itu berteka teki dengan simbol: NO-TO-NO-GO-RO (NOTO NOGORO)
 1  NO= SOEKARNO
 2  TO=  SOEHARTO
 3  NO=YUDOYONO
 4  GO=            MEGA (GO=GA)
 5   RO=..............? siapa dia ? inilah yg di nanti nanti calon satria piningit itu mungkin nanti di tahun 2014 akan ikut meramaikan pesta demokrasi (pemilu) WALLAHU A'LAM


 2  prabu siliwangi denga uga wangsit siliwanginya, beliau menyebutkan tentang kedatangan/ munculnya satria piningit/ budak angon. prabu siliwangi juga menyebutkan bahwa budak angon/ satria piningit itu akan muncul di bumi nusantara ini ciri ciri hampir sama seperti prabu jaya baya.
prabu siliwangi berwasiat sebelum ngahiyang/ moksa / menghilang"
perjalanan kita hanya sampai di sini,hari ini walaupun kalin semua setia padaku! tapi aku tidak boleh membawa kalian dalam masalah ini,membuat kalian susah, ikut merasakan miskin dan lapar. kalian boleh memilih untuk kedepan nanti, agar besok lusa, kalian hidup senang kaya raya dan bisa mendirikan pajajaran lagi! bukan pajajran saat ini tapi pajajaran yang baru yang berdiri oleh perjalanan waktu! pilih! aku tidak akan melarang, sebab untuku, tidak pantas jadi raja yang rakyatnya lapar dan miskin."
dengarkan! yang ingin ikut denganku, cepat memisahkan diri keselatan! yang ingin kembali ke kota yang di tinggalkan,cepat memisahkan diri ke utara! yang ingin berbakti kepada raja yang sedang berkuasa, cepat memisahkan diri ketimur! yang tidak ingin ikut siapa siapa, cepat memisahkan diri ke barat.!
dengarlah kalian yang di timur harus tahu: kekuasaan akan turut dengan kalian! dan keturunan kalian nanti yang akan memerintah saudara kalian dan orang lain. tapi kalian harus tahu, nanti mereka akan memerintah dengan semena mena. akan ada pembalasan sengan semua itu. silahkan pergi!
kalian yang di sebelah barat! carilah oleh kalian ki santang! sebab nanti, keturunan kalian yang akan mengingatkan saudara kalian dan orang lain.
kalian yang di utara dengarlah! kota tak kan pernah kalian datangi, yang akan kalian temui hanya padang yang perlu di olah. keturunan kalian nanti kebanyakan akan menjadi rakyat biasa. adapun yang menjadi penguasa tetap tidak akan mempunyai kekuasaan, kereena suatu hari akan kedatangan tamu dari jauh ( orang asing ), tapi tamu yang menyusahkan.
semenjak hari ini, pajajaran hilang dari alam nyata. hilang kotanya, hilang negaranya. pajajaran tidak akan meninggalkan jejak, selain nama bagi mereka untuk yang berusaha menelusuri.
sutu saat nanti akan ada yang menelusuri terus menerus, tidak mengindahkan larangan, mencari sambil melawan, melawan sambil tertawa. dialah anak gembala, rumahnya di belakang sungai, pintunya setinngi batu,tertutupi pohon handeleum dan pohon hanjuang. apa yang dia gembalakan? bukan kerbau bukan domba, bukan pula harimau ataupun banteng. tetapi ranting daun kering dan sisa potongan pohon .
dengarkan jaman akan berganti lagi, tapi nanti setelah gunung gede meletus, di susul oleh tujuh gunung yang lainnya. baik lagi semuanya, negara bersatu kembali. nusa jaya lagi, sebab berdiri ratu adil, ratu adil yang sejati.
tapi ratu siapa? dari mana asalnya sang ratu? nanti juga kalian akan tahu. sekarang cari oleh kalian pemuda gembala keturunanku. silahkan pergi, ingat jangan menoleh kebelakang.

masalah ratu adil ini memang sampai sekarang menjadi misteri. orang orang hanya bisa menebak nebak atau mengira ngira siapa dia?  dan apakah sudah keluar atau belum.
ratu adil/ satria peningit adalah simbol pemimpin yg akan mengubah sistem ketata negaraan yg mungkin dengan system ekonomi pro rakyat. kadang saya sendiri menjadi bingung dengan tanggapan orang orang yg menceritakan satria piningit itu secara berlebihan, seolah olah seperti orang hebat/super/sakti dalam mengelola negara itu dan meyelesaikan masalah hanya cukup dengan jentikan jari langsung jadi, pdahal menurut saya bahwa satria piningit juga sama seperti kita manusia biasa tentu tak lepas dari keberusahaannya/ perjuangan yg di dasari dengan ketulusan dan keikhlasan kecerdasan dan bahkan keberanian berdasarkan kebenaran.
nabi muhamad saja sebagai manusia pilihan tuhan tidak lepas dari perjuangan dan pengorbanan dalam menyiarkan agama islam dan merubah cara pandang bangsa arab dari jahiliyah ke jaman yang penuh adab dan pencerahan tak semudah membalikan telapak tangan, semuanya memerlukan perjuangan dan pengorbanan dengan waktu yang cukup lama, padahal itu seorang nabi.
kembali masalah satria piningit, bahwa satria piningit/ratu adil/budak angon sudah terlahir sejak dulu mungkin di era rezim orla/orba karena berdasarkan ramalan jaya baya dan siliwangi mereka menyebutkan bahwa budak angon itu berkelana dari jaman yg satu kejaman yg satunya lagi berganti sejarah sejarah baru dan mengalami masa masa tertentu.
menurut ramalan2 tsbt juga bahwa ratu adil itu dalam kehidupannya mengalami banyak cobaan penghinaan, ejekan bahkan mungkin intimidasi. saya jadi ter ingat kisah nabi isa dan nabi muhamad  yang mana di dalam taurat di sebutkan di nanti nanti oleh bani israel tapi setelah datang mereka di tolak karena tidak sesuai dengan kehendak mereka, bahkan nabi muhamad di nanti oleh bangsa israel dan kaum nasrani kala itu karena mereka pikir bakal datang dari kalangan mereka sendiri, tapi tenyata muhammad datangnya dari bangsa qurais sehingga mereka menolak keberadaanya. padahal secara nyata mereka mereka adalah orang orang yg di takdirkan tuhan untuk membawa perubahan ke arah yang lebih baik, dari kegelapan menuju pada jalan yang terang. begitu pula sang ratu adil ketika kemunculannya pasti bakal banyak hujatan,cacian ejekan, hinaan bahkan mungkin intimidasi. tapi mereka akan mempercayai bahwa itu satria piningit setelah nanti mereka merasakan ke amanan kesejahtraan dan kemakmuran serta keadilan di negri ini. kita sebagai mahluk ciptaan tuhan apa bila sudah menjadi ketentuan sang pencipta tentu kita tidak akan bisa menolak akan ketentuan takdir yang maha kusa tersebut.

saya akan coba menelaah akan arti arti dalam ramalan tersebut yg penuh dengan misteri.
siliwangi menyebutkan bahwa budak angon/satria piningit itu adalah keturunan beliau atau ada darah ningrat/ raden. prabu siliwangi juga menyebutkan bahwa ratu adil itu rumahnya di tutupi pohon handeuleum dan hanjuang.
handeuleum dan hanjuang adalah merupakan sebuah khiasan kata dalam bahasa sunda,
handeuleum di samakan dengan katineung = kenangan/ terkenang/ mengenang
hanjuang di samakan dengan haleuang       = dendang/ nyanyian yg bersyair
pintunya setinggi batu adalah simbol ka,bah, karena ka,bah terdiri dari batu, artinya satria tersebut beragama islam/islami.
rumahnya di belakang sungai/cai/air/ di kiaskan kepada syair syair
tutunggul/ potongan pohon di kiaskan kepada gitar karena gitar terbut dari potongan pohon/kayu
ranting dan kalakay/daun kering di kiaskan kepada pena dan kertas.

satria piningit itu orang yg suka menyanyi/ berdendang dan lagu2nya menjadi terkenang/kenangan dan lagu lagunya/syair syairnya itu banyak berisi petuah/dakwah dia menciptakan sendiri syair syairnya ya dengan melalui pena dan buku itu dan mengelilingi seluruh nusantara, dalam perjalanannya dia mengembala alat musik itu dan syair syairnya.
NOTO NOGORO soekarNO soeharTO yudoyoNO meGA   RO.........?
siapakah dia?  insya ALLAH ROMA IRAMA

karena siapa yang mempunyai kriteria seperti itu kecuali ROMA IRAMA, dan kata prabu siliwangi sebelum ngahiyang/ moksa bahwa satria piningit itu/ budak angon akan munculnya dari selatan ( bisa sukabumi, garut / tasik dan ciamis) sedangkan rhoma irama  adalah orang tasik kita lihat saja nanti...


..............WALLAHU A,LAM BISSHAWAB..........


 




TTD

TATANG KALAN 3RUT SANCANG




















35 komentar:

  1. iya saya juga percaya tapi baru 75% sih mudah2an ja benar adanya

    BalasHapus
  2. iya terima kasih mas atas kunjungannya ke blog kamiii

    BalasHapus
  3. mdh''n siapa pun itu; Satrio piningit (budak angon)itu memang benar bisa membawa Negeri ini menuju kedamaian dan kesejahteraan Rakyat. Ammiinn . . .

    BalasHapus
  4. Keturunan prabu siliwangi mungkin dari eyang sunan gunung jati, masih habaib,,yg dia angonin ya manusia, ,waallahu alam

    BalasHapus
  5. Kalo di runut memang dari timur semua pemimpin dan berasal dari wilayah selatan jawa, sby ,soekarno, soeharto, gusdur, yg paling beda pa habibie

    BalasHapus
  6. ooh yaaa baru thau q.....semogaaa

    BalasHapus
  7. Sejarah itu klau sdh tertata rapi jgn dimanfaatkan atw dibolak balik.. Masa ada sangkut pautnya dgn Rhoma Irama mau jd presiden... Edhan... Antum mau kampanye ya...hehehehe

    BalasHapus
  8. Keliatannya prabu tidakmengatakan bahwa budak angon adalah ratu adil. Dan juga tidak mengatakan bahwa ratu adil adalah turunan beliau. Apalagi turunan beliau dari kidul. Kalau mau dihubungkan dengan tempat beliau memberikan wangsit dan kemudian moksa beliau yaitu di tegal buleud sukabumi. Maka tasik malah termasuk timur.

    BalasHapus
  9. ya bisa suka bumi bisa tasik , garut/ ciamis

    BalasHapus
  10. QURANUL-HIKMAH (AL-HIKMAH)

    https://drive.google.com/file/d/0B9LHlRheIuszVUowSVgyMXpPMjg/edit?usp=sharing

    (Quranul-Kitab):Al-Baqarah 129 (Doa Nabi Ibrahim As)
    “Ya Tuhan kami, utuslah untuk mereka sesorang Rasul dari kalangan mereka, yang akan membacakan kepada mereka ayat-ayat Engkau, dan mengajarkan kepada mereka Al Kitab dan Al-Hikmah serta mensucikan mereka. Sesungguhnya Engkaulah yang Maha Kuasa lagi Maha Bijaksana.”

    Saya mohon sebarkan,
    goro-goro, murka Allah SWT, amuk bumi,
    3 days darkness, tidak lama lagi..

    Saya hanya seorang pemberi peringatan..
    untuk nama di akta saya, imam ahmad
    nama darah biru , raden ahmad
    entah Raden itu dari darah biru raja mana, saya tidak peduli itu!

    BalasHapus
    Balasan
    1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

      Hapus
  11. Hehehe.... Bang Rhoma mungkin Satria Piningit seperti yang Anda bahas, tapi yang pasti dia itu Satria Bergitar.

    Kalau Patokannya bisa nyanyi mungkin Ira Swara juga bisa jadi calonnya, kan belakang namanya RA (RO)...

    Salam,

    BalasHapus
  12. Sekalian mau nanya nih, kalau uga wangsit itu diucapkan oleh Prabu Siliwangi nya di mana, harus jelas lho karena berkaitan dengan 4 penjuru mata angin (Barat, Timur, Utara dan Selatan) jadi biar tau titik nolnya dimana?
    Maaf ya, saya nanya terus, maklum saya orang Indonesia jadi darahnya ada sel darang merah dan sel darah putih.. ga punya biru, takut dibilang orang londo (merah, putih & biru = benderanya)

    Salam...

    BalasHapus
    Balasan
    1. JOYO BOYO: nglurug tnpa bala sakti tanpa ajimat menang tanpa ngesorake, terkenal raja amisan, ratu tanpa mahkota. hanya rhoma irama lah yg mempunyai gelar raja tanpa mahkota didunia amisan(yang digemari/ musik dangdut).
      lahir dibumi mekah tingal ditanah jawa maksudnya: bumi mekah simbolnya KA'BAH lambang parpol KA'BAH adalah PPP partai persatuan pembangunan, kan rhoma irama masuk parpol PPP dari thn 70an jadi secara tak langsung rhoma irama dilahirka oleh PPP yg berlambang KA"BAH. tiggal di tanah jawa/ diusung sebagai capres oleh parpol islam yg ada karwuh jawa PKB.
      RONGGO WARSITO: 7 satrio piningit
      1 satrio kinunjoro murwo kuncoro/ satria yg hidupnya penuh dengan penjara tapi terkenal kemanca negara diprediksi (SOEKARNO)
      2 satrio mukti wibowo kesandung kesampar/ satrio yg hidupnya penuh wibawa dan disegani tapi ahirnya kesandung kesampar ( dijatuhkan) diprediksi (SOEHARTO)
      3 satrio jinumput sumela atur/ satria yg terpungut/ pengganti yg diatur (HABIBIE)
      4 satrio lelono tapaingrame/ petapa/pandita / kiai diprediksi (GUSDUR)
      5 satrio hamong tuwuh/ satrio yg mengandalkan kharisma leluhurnya ( MEGAWATI)
      6 satrio boyong pambukaning gapuro/ satria yg diboyong dari mentri menjadi presiden ke 6yg membuka pintu gerbang keemasan,.diprediksi (SBY) hanya jaman SBY para koruptor bisa disentuh hukum
      7 SATRIO PINANDITO SINISIHAN WAHYU/ satria yang setigkat ulama yang akan menjalankan pemerintahan berdasarkan wahyu( alqur'an) insyaallah RHOMA IRAMA.

      Hapus
    2. ane sangat yakiiiiin sekali bang haji rhoma irama yg bakal menduduki tahta RI 1

      Hapus
    3. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

      Hapus
  13. elu koq bego yah? rhoma itu bukan satrio piningit tapi satri bergitar, begooo!
    klu semua anak bangsa kaya elo, hancurlah ni negara!

    BalasHapus
  14. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
    Balasan
    1. hehehe kalo semua pintar kaya kang asep hawari maju kali ini bangsa ya

      Hapus
  15. http://brahma-kumbara.blogspot.com/?zx=b29adfc66c124972

    BalasHapus
  16. Sesungguhnya Sayalah Tokoh Brama Kumbara atau Satrio Piningit Sinisihan Wahyu atau Nabi Khidir yang Sejati itu
    http://brahma-kumbara.blogspot.com

    BalasHapus
  17. Yang jlas siapapun yng mnjd pmimin nanti trus mmgang amanah yang d pimpinya,,,itulah seyogyanya satria piningit yg sejati,,,klu cmn di kait"kan dngan suatu glongan parpol n nma orang sja itu kurang bijak sdra,,,yng jlas mri kita bertawadhu kuatkn iman islam kita srta brdo'a dmi kbaikan kita brsma srta dmi kmakmursn bngsa ini dri intimidasi pra pmimpin yg kurang amanah,..insya allah saya ykin,,allah psti mmbrikan jln yg trbaik buat ngri ini...psan sya : mri stukan niat n bulstkn tkad mmbngun bngsa yg adil,jujur,,srta bermartaba,,.aamin !!

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya mudah mudahan bang haji masih ada kesempatan siiiih

      Hapus
  18. Sesuai sabda Prabu Siliwangi bahwa kelak kemudian akan ada banyak orang yang berusaha membuka misteri Pajajaran. Namun yang terjadi mereka yang berusaha mencari hanyalah 0rang-orang sombong dan takabur.

    Seperti diungkapkan dalam naskah tersebut berikut ini :

          ”Ti mimiti poé ieu, Pajajaran leungit ti alam hirup. Leungit dayeuhna, leungit nagarana. Pajajaran moal ninggalkeun tapak, jaba ti ngaran pikeun nu mapay. Sabab bukti anu kari, bakal réa nu malungkir! Tapi engké jaga bakal aya nu nyoba-nyoba, supaya anu laleungit kapanggih deui. Nya bisa, ngan mapayna kudu maké amparan. Tapi anu marapayna loba nu arieu-aing pang pinterna. Mudu arédan heula.”

    BalasHapus
  19. Mantap Kang, analysis atau hitung-hitungannya sangat luar biasa. Update terus ya kang. Salam. Wager

    BalasHapus
  20. imam mahdi tu satria piningit,,, ada d'dlam al_qur'an,,, wallohua'lam

    BalasHapus